Monthly Archives: January 2020

Warek III Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

2020-01-17T10:03:55+07:00

Warek III Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional UNIKU JAYA – Wakil Rektor III Universitas Kuningan (Uniku), Ilham Adhya, M.Si., memimpin upacara Hari Kesadaran Nasional (HKN) tanggal 17 bertempat di Halaman Gedung Rektorat Kampus I Universitas Kuningan, Jumat (17/01/2020). Dalam amanatnya, Ilham mengingatkan terkait pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS) bagi mahasiswa untuk dapat dipersiapkan dengan sebaik-baiknya, terlebih ada beberapa ujian berbasis online. “Hari Senin, kita sudah mulai melaksanakan UAS bagi mahasiswa S1 dan D3 sehingga mohon dapat dipersiapkan dengan sebaik-baiknya. Dalam praktiknya, mungkin ada beberapa mahasiswa yang bermasalah, baik itu terkait dengan biaya ataupun kehadiran. Namun, kita sudah memiliki [...]

Warek III Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional2020-01-17T10:03:55+07:00

Hima PE Uniku Kembali Gelar GPE 2020

2020-01-13T19:17:59+07:00

Hima PE Uniku Kembali Gelar GPE 2020 UNIKU JAYA – Himpunan Mahasiswa (Hima) Program Studi (Prodi) Pendidikan Ekonomi (PE) Universitas Kuningan (Uniku) kembali menggelar “Gebyar Pendidikan Ekonomi (GPE)”. Kegiatan rutin tahunan Hima PE Uniku ini digelar selama sepekan, yaitu 13-19 Januari 2020. Ketua Pelaksana GPE 2020, Azis Aji Pangestu, dalam laporannya mengatakan GPE 2020 dilakukan dengan tujuan untuk mencetak generasi milenial yang cerdas serta memiliki rasa solidaritas dan sportivitas. “Gebyar Pendidikan Ekonomi merupakan salah satu program kerja Hima PE Uniku yang rutin digelar setiap tahun. Sesuai dengan tema yang diusung, GPE 2020 digelar dengan tujuan untuk Mencetak Generasi [...]

Hima PE Uniku Kembali Gelar GPE 20202020-01-13T19:17:59+07:00

Dies Natalis ke-10, KPM Hadirkan Kevin Lilliana

2020-01-11T13:05:40+07:00

Dies Natalis ke-10, KPM Hadirkan Kevin Lilliana UNIKU JAYA – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Korps Protokoler Mahasiswa (KPM) Universitas Kuningan (Uniku) menghadirkan Miss International dan Puteri Indonesia Lingkungan 2017 Kevin Lilliana dalam rangka memperingati hari lahirnya yang ke-10. Acara yang dikemas dengan seminar nasional bertajuk tema “A Decade of Korps Protokoler Mahasiswa Uniku”, dibuka secara resmi oleh Wakil Rektor III Ilham Adhya, M.Si., di Gedung Student Center Iman Hidayat Kampus I, Sabtu (11/01/2020). Widi Mauliandini selaku Ketua Pelaksana kegiatan seminar nasional, mengatakan, kegiatan seminar nasional ini merupakan agenda dalam rangka memperingati hari jadinya UKM KPM Uniku yang ke-10. [...]

Dies Natalis ke-10, KPM Hadirkan Kevin Lilliana2020-01-11T13:05:40+07:00

135 Tendik Uniku Terima SK Penyesuaian Pangkat dan Golongan

2020-01-09T22:16:32+07:00

135 Tendik Uniku Terima SK Penyesuaian Pangkat dan Golongan UNIKU JAYA – 135 Tenaga Kependidikan (Tendik) Universitas Kuningan menerima Surat Keputusan (SK) Penyesuaian Pangkat dan Golongan. Penyerahan SK penyesuaian pangkat dan golongan ini dilakukan di Gedung Student Center Iman Hidayat Universitas Kuningan, Kamis (09/01/2020). Wakil Rektor II, Fahmi Yusuf, M.M.S.I., dalam sambutannya mengatakan penyesuaian pangkat dan golongan bagi Tenaga Kependidikan dilingkungan Universitas Kuningan ini didasari oleh Peraturan Yayasan. “Kami, dibagian ketenagaan khususnya, mencoba untuk membuat sebuah penyesuaian pangkat dan golongan tenaga kependidikan yang didasari oleh Peraturan Yayasan No. 16 Tahun 2019 tentang Tenaga Kependidikan dilingkungan Universitas Kuningan,” ujarnya. [...]

135 Tendik Uniku Terima SK Penyesuaian Pangkat dan Golongan2020-01-09T22:16:32+07:00
Go to Top