Monthly Archives: November 2018

Priskad Uniku dan Prodia Gelar Seminar Kesehatan

2019-01-09T09:22:19+07:00

Priskad Uniku dan Prodia Gelar Seminar Kesehatan UNIKU JAYA – Persatuan Istri Karyawan dan Dosen Universitas Kuningan (Priskad Uniku) bekerjasama dengan Prodia menyelenggarakan seminar kesehatan di Gedung Student Center Iman Hidayat Kampus I, Sabtu (24/11/2018). Hadir dalam acara tersebut, Sekretaris Yayasan Pendidikan Sang Adipati Kuningan (YPSAK) Drs. Djudjun Djuanda, Rektor Universitas Kuningan (Uniku) Dr. Dikdik Harjadi, SE., M.Si., Wakil Rektor II Fahmi Yusuf, MMSI., Dekan Fakultas Kehutanan (Fahutan) Dr. Toto Supartono, M.Si., Dekan Fakultas Hukum (FH) Haris Budiman, SH., MH., Wakil Dekan II Fahutan Yayan Hendrayana, M.Si., Ketua Priskad Uniku Dewi Fatmasari, SE., M.Si., beserta jajarannya, Kepala Prodia [...]

Priskad Uniku dan Prodia Gelar Seminar Kesehatan2019-01-09T09:22:19+07:00

Puluhan Mahasiswa Fahutan Ikuti LKKR di Buper Pasirbatang

2019-01-09T09:19:52+07:00

Puluhan Mahasiswa Fahutan Ikuti LKKR di Buper Pasirbatang UNIKU JAYA – Sebanyak 58 mahasiswa dan mahasiswi Fakultas Kehutanan (Fahutan) Universitas Kuningan (Uniku) mengikuti kegiatan Latihan Kepemimpinan dan Kepribadian Rimbawan (LKKR) di Bumi Perkemahan Pasirbatang Karangsari Darma Kuningan 24 – 25 November 2018. Kegiatan LKKR yang bertemakan “Meningkatkan Jiwa Korsa Rimbawan Untuk Meraih Prestasi Yang Gemilang” itu, dilepas secara resmi oleh Dekan Fahutan Uniku Dr. Toto Supartono, M.Si., dengan didampingi Wakil Dekan I Iing Nasihin, M.Si., Wakil Dekan II Yayan Hendrayana, M.Si., di Halaman Parkir Depan Gedung Fakultas Kehutanan (Fahutan) Kampus I Universitas Kuningan (Uniku), Sabtu (24/11/2018). Dekan Fahutan [...]

Puluhan Mahasiswa Fahutan Ikuti LKKR di Buper Pasirbatang2019-01-09T09:19:52+07:00

Mahasiswa PBSI Kunjungan Studi ke Jakarta

2019-01-09T09:17:41+07:00

Judul Berita UNIKU JAYA - Program Studi (Prodi) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Kuningan (UNIKU), Rabu (21/11/2018), melaksanakan kunjungan studi ke Perpustakaan Nasional Republik Indonesia, Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Indonesia Kemendikbud Republik Indonesia, dan ke Graha Bhakti Budaya untuk menyaksikan pentas drama Teater Koma. “Kunjungan ke Perpustakaan Nasional, Pusat Bahasa, dan menyaksikan Teater Koma merupakan bentuk pembelajaran lain yang ditawarkan program studi. Dengan pembelajaran tersebut, diharapkan mahasiswa dapat mengikuti perkembangan mutakhir di wilayah kebahasaan, kesastraan, maupun di wilayah literasi pada umumnya,” ujar Sekretaris Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra [...]

Mahasiswa PBSI Kunjungan Studi ke Jakarta2019-01-09T09:17:41+07:00

Mahasiswa Uniku Dominasi Pemilihan Duta Baca Kab. Kuningan 2018

2019-01-09T09:43:49+07:00

Mahasiswa Uniku Dominasi Pemilihan Duta Baca Kab. Kuningan 2018 UNIKU JAYA - Pemilihan “Duta Baca” Kuningan digelar untuk pertama kalinya oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Kuningan pada hari Selasa-Rabu 20-21 November 2018, ajang ini memperebutkan gelar juara sebagai ikon baca dan literasi di Kabupaten Kuningan. Terdapat kurang lebih 28 orang yang mendaftarkan diri pada ajang ini, namun hanya 19 orang yang dinyatakan lolos tahap seleksi administrasi dan diharuskan mengikuti ke tahap berikutnya. “Seluruh peserta tersebut merupakan mahasiswa yang berkuliah di kampus-kampus di Kuningan seperti Uniku, STKIP Muhammadiyah, STIKKU dan STAI Husnul Khotimah serta masyarakat umum. 19 orang [...]

Mahasiswa Uniku Dominasi Pemilihan Duta Baca Kab. Kuningan 20182019-01-09T09:43:49+07:00

PGSD Gelar Kemah Ke-Akraban di Sidomba

2019-01-09T09:24:27+07:00

PGSD Gelar Kemah Ke-Akraban di Sidomba UNIKU JAYA – Program Studi (Prodi) Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Kuningan (Uniku), menggelar kegiatan yang diberi nama dengan “Kemah Ke-Akraban” di Objek Wisata Sidomba Jalaksana Kuningan. Kegiatan yang bertemakan “Bengkung Ngariung Bongkok Ngaronyok” tersebut, akan berlangsung selama tiga (3) hari dua (2) malam mulai 23 – 25 November 2018. “Kemah Ke-Akraban yang diselenggarakan oleh Prodi PGSD bekerjasama dengan Himpunan Mahasiswa (Hima) PGSD itu, diikuti oleh 110 mahasiswa dan mahasiswi baru Prodi PGSD tahun 2018,” kata Ketua Prodi PGSD Arrofa Acesta, M.Pd., saat dimintai keterangannya [...]

PGSD Gelar Kemah Ke-Akraban di Sidomba2019-01-09T09:24:27+07:00

Uniku Memilih, Dua Calon Bersaing Jadi Ketua BEM

2019-01-09T09:50:19+07:00

Uniku Memilih, Dua Calon Bersaing Jadi Ketua BEM UNIKU JAYA – Setelah kemarin melaksanakan dialog terbuka, hari ini Kampus Universitas Kuningan (Uniku) sedang menikmati pesta demokrasi tahunan Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) periode 2018 - 2019. Tidak tanggung-tanggung, ada dua (2) pasang calon kandidat yang bersaing memperebutkan posisi 'Panglima’ organisasi intra kampus Uniku tersebut. Adapun, kedua pasangan calon Ketua dan Wakil Ketua BEM yang ikut ‘bertarung’ dalam pesta demokrasi tahun ini adalah nomer urut (1) Dani Ahmad Darojat (FE) berpasangan dengan Mohamad Essa Herlandy (FKOM). Sedangkan, pasangan nomor urut dua (2) Feri Rizkiana Tri [...]

Uniku Memilih, Dua Calon Bersaing Jadi Ketua BEM2019-01-09T09:50:19+07:00

Dosen dan Staf Baru Uniku Dibekali dan Dibina

2019-01-09T09:48:06+07:00

Dosen dan Staf Baru Uniku Dibekali dan Dibina UNIKU JAYA – Sebanyak 10 orang dosen dan staf tenaga kependidikan baru Universitas Kuningan (Uniku), mengikuti kegiatan pembekalan yang diselenggarakan oleh Bagian Ketenagaan (Kepegawaian) Universitas Kuningan (Uniku). Kegiatan pembekalan tersebut, berlangsung di Ruang Rapat Gedung Rektorat Kampus I Universitas Kuningan (Uniku), Kamis (22/11/2018). Hadir dalam acara tersebut, Ketua Dewan Pembina Yayasan Pendidikan Sang Adipati Kuningan (YPSAK) Drs. Djuhari Karnawisastra, M.Pd., Ketua Dewan Pengurus YPSAK Drs. Uri Syam, SH., MH., Rektor Universitas Kuningan (Uniku) Dr. Dikdik Harjadi, SE., M.Si., Wakil Rektor II Fahmi Yusuf, MMSI., Kepala BAKKUP Drs. Ajat Sudrajat, M.Si., [...]

Dosen dan Staf Baru Uniku Dibekali dan Dibina2019-01-09T09:48:06+07:00

Peringati HUT ke-2, GIBEI Gelar Seminar Nasional

2019-01-09T09:45:55+07:00

Peringati HUT ke-2, GIBEI Gelar Seminar Nasional UNIKU JAYA – Dalam rangka memperingati hari ulang tahun yang ke-2, Galeri Investasi Bursa Efek Indonesia (GIBEI) Fakultas Ekonomi (FE) Universitas Kuningan (Uniku), menggelar kegiatan seminar nasional yang bertemakan “Cerdas Berinvestasi di Masa Muda Bersama Pasar Modal” di Gedung Student Center Iman Hidayat Kampus I Universitas Kuningan (Uniku), Kamis (22/11/2018). Hadir dalam acara seminar nasional tersebut, Rektor Universitas Kuningan (Uniku) Dr. Dikdik Harjadi, SE., M.Si., Wakil Dekan I Fakultas Ekonomi (FE) Dadang Suhardi, MM., Wakil Dekan II Dadang Suhardi, M.Si., Kepala Galeri Investasi Bursa Efek Indonesia (GIBEI) Oktaviani Rita Puspasari, M.Si., [...]

Peringati HUT ke-2, GIBEI Gelar Seminar Nasional2019-01-09T09:45:55+07:00

Warek III Buka Dialog Terbuka Capres dan Cawapres 2018

2019-01-09T09:55:03+07:00

Warek III Buka Dialog Terbuka Capres dan Cawapres 2018 UNIKU JAYA – Wakil Rektor III Universitas Kuningan (Uniku) Ilham Adhya, M.Si., dengan didampingi Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hadid Prayuda, membuka secara resmi kegiatan “Dialog Terbuka” Calon Presiden dan Wakil Presiden (Capres dan Cawapres) Universitas Kuningan (Uniku) periode 2018 – 2019 di Kompleks Koperasi Mahasiswa (Kopma), Rabu (21/11/2018). Wakil Rektor III Uniku Ilham Adhya, M.Si., dalam sambutannya, mengatakan, pihaknya sangat mengapresiasi kegiatan dialog terbuka yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Universitas Kuningan (Uniku). “Terimakasih saya sampaikan kepada seluruh jajaran komisioner KPU Universitas Kuningan (Uniku) yang telah mempersiapkan [...]

Warek III Buka Dialog Terbuka Capres dan Cawapres 20182019-01-09T09:55:03+07:00

Kuningan Open II, Uniku Juara Umum III

2019-01-09T09:52:40+07:00

Kuningan Open II, Uniku Juara Umum III UNIKU JAYA – Tim Pencak Silat Universitas Kuningan (Uniku) berhasil meraih juara umum III pada kejuaraan pencak silat “Kuningan Open II” antar pelajar dan mahasiswa tingkat nasional. Kegiatan tersebut berlangsung di GOR Ewangga Kuningan dari tanggal 17-20 November 2018. “Alhamdulillah, walaupun tahun lalu meraih juara umum II dalam kejuaraan “Kuningan Open” ini, tahun 2018 sekarang tim pencak silat Uniku masih berhasil meraih juara umum III pada ajang tersebut. Kami masih bisa berada di tiga besar dan ini akan kami evaluasi kedepannya agar lebih baik lagi,” kata Taoufik Septiyana yang merupakan mahasiswa [...]

Kuningan Open II, Uniku Juara Umum III2019-01-09T09:52:40+07:00
Go to Top