Berita Sosial Budaya

Berita Sosial Budaya2019-01-04T10:15:21+07:00

Berita seputar sosial dan budaya

2103, 2022

GenBI Komsat Uniku Gelar Sekolah Rakyat di Maleber

Maret 21st, 2022|

GenBI Komsat Uniku Gelar Sekolah Rakyat di Maleber UNIKU JAYA – Generasi Baru Indonesia (GenBI) Komisariat Universitas Kuningan (Uniku) Divisi Pendidikan yang berkolaborasi dengan Divisi Kesehatan melaksanakan kegiatan yang diberi nama “SEKAR”. SEKAR atau nama lain dari "Sekolah Rakyat" kali ini bertemakan "Belajar dan Berbagi Kebahagiaan bersama [...]

802, 2022

Di Sagara Film Festival 2022, Mahasiswa Uniku Raih Penghargaan Film Terbaik

Februari 8th, 2022|

Di Sagara Film Festival 2022, Mahasiswa Uniku Raih Penghargaan Film Terbaik UNIKU JAYA - Yogi Erlangga, Luky Friadi dan Aulia Nur Rahmawati merupakan mahasiswa dari Program Studi (Prodi) Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Kuningan (Uniku) berhasil menorehkan prestasi di kancah nasional. Mereka berhasil meraih penghargaan [...]

3101, 2022

Di Malaysia, Film Berjudul “Lakon” Karya Uniku Pictures Raih Juara I Movie Feast 2022

Januari 31st, 2022|

Di Malaysia, Film Berjudul “Lakon” Karya Uniku Pictures Raih Juara I Movie Feast 2022 UNIKU JAYA – Baru saja akhir pekan kemarin Sabtu (29/1) Universitas Kuningan (Uniku) menyelenggarakan kegiatan yang bertajuk “Malam Anugerah Mahasiswa Berprestasi” tahun 2021, dimana mahasiswa yang berprestasi diberikan penghargaan dari kampus Uniku, pagi [...]

1201, 2022

Pelepasan Mahasiswa PMM, Berbagai Budaya Daerah Ditampilkan

Januari 12th, 2022|

Pelepasan Mahasiswa PMM, Berbagai Budaya Daerah Ditampilkan UNIKU JAYA – 189 mahasiswa inbound peserta program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Tahun 2021 di Universitas Kuningan (Uniku) resmi dilepas. Pelepasan mahasiswa inbound ini digelar bersamaan dengan kegiatan Pentas Budaya dan Kuliner dimana mahasiswa ini menampilkan kebudayaan dan makanan khas [...]

1001, 2022

Pengabdian Kepada Masyarakat (PkM) Fahutan, Gelar Penanaman Mangrove di Desa Jadimulya Gunungjati Cirebon

Januari 10th, 2022|

Pengabdian Kepada Masyarakat (PkM) Fahutan, Gelar Penanaman Mangrove di Desa Jadimulya Gunungjati Cirebon UNIKU JAYA - Kontribusi Fakultas Kehutanan (Fahutan) Universitas Kuningan (Uniku) terhadap perbaikan lingkungan hidup kali ini diimplementasikan melalui kegiatan penanaman bibit mangrove. Sebanyak 1.000 batang mangrove berhasil ditanam di pesisir pantai utara Cirebon, tepatnya [...]

301, 2022

Impact PHP2D FKOM, Desa Cisantana Raih Penghargaan Gubernur Jawa Barat

Januari 3rd, 2022|

Impact PHP2D FKOM, Desa Cisantana Raih Penghargaan Gubernur Jawa Barat UNIKU JAYA - Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa (PHP2D) yang digagas oleh Himpunan Mahasiswa (Hima) Teknik Informatika (TI) Fakultas Ilmu Komputer (FKOM) Universitas Kuningan (Uniku) dengan menggelar kegiatan pelatihan dan seminar produk bagi perangkat Desa Cisantana [...]

3112, 2021

Di Bulan Desember, Mohammad Ichsan Kembali Torehkan Prestasi

Desember 31st, 2021|

Di Bulan Desember, Mohammad Ichsan Kembali Torehkan Prestasi UNIKU JAYA – Bulan Desember masih menjadi bulan keberuntunganya bagi salah satu mahasiswa program studi (Prodi) Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Kuningan (Uniku) bernama Mohammad Ichsan. Mahasiswa semester lima (5) berhasil menyabet dua [...]

3012, 2021

Fahutan Gelar Pelatihan dan Pendampingan Pengelolaan Sampah Rumah Tangga untuk Pembuatan Eco-enzyme di Desa Ciputat Ciawigebang

Desember 30th, 2021|

Fahutan Gelar Pelatihan dan Pendampingan Pengelolaan Sampah Rumah Tangga untuk Pembuatan Eco-enzyme di Desa Ciputat Ciawigebang UNIKU JAYA - Penyebarluasan pengetahuan hasil penelitian melalui program pengabdian kepada masyarakat merupakan salah satu tugas dan fungsi pokok peguruan tinggi. Fakultas Kehutanan (Fahutan) Universitas Kuningan (Uniku) melalui program Merdeka Belajar [...]

2712, 2021

Di BK PORPROV Tarung Derajat XIV 2021, Elgah Aldy Raih Juara III

Desember 27th, 2021|

Di BK PORPROV Tarung Derajat XIV 2021, Elgah Aldy Raih Juara III UNIKU JAYA – Satu lagi prestasi berhasil ditorehkan oleh salah satu mahasiswa Universitas Kuningan (Uniku). Untuk kali ini, prestasi non akademik yang berhasil diraih dengan meraih juara III dalam ajang BK PORPROV Tarung Derajat XIV [...]

2312, 2021

Di Indramayu, Kevin Vanessa Azhari Berjaya di Top Model 2021

Desember 23rd, 2021|

Di Indramayu, Kevin Vanessa Azhari Berjaya di Top Model 2021 UNIKU JAYA - Dewan Kesenian Kabupaten Indramayu bersama dengan Ema Management menyelenggarakan kegiatan kompetisi yang diberi nama “Indramayu Top Model 2021”. Penyelenggara kegiatan yang bekerjasama dengan brand kosmetik terkemuka “Make Over” dan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten [...]

Go to Top