Monthly Archives: October 2021

Keren ! Selain BEM Uniku Raih Juara Umum, Mimi Hamidah dan Teguh Roisul Parik Diganjar Penghargaan Pemuda Berprestasi

2021-10-31T14:47:59+07:00

Keren ! Selain BEM Uniku Raih Juara Umum, Mimi Hamidah dan Teguh Roisul Parik Diganjar Penghargaan Pemuda Berprestasi UNIKU JAYA - Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Kuningan (Uniku) meraih juara umum dalam ajang adu gagasan antar kampus se-Kabupaten Kuningan dan HMKI yang diselenggarakan oleh Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) pada tanggal 26 Oktober 2021 kemarin. Acara yang digagas dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda itu, berhasil diraih oleh BEM Uniku. Informasi terkait raihan juara umum tersebut, didapat pada acara puncak yang diselenggarakan Disporapar di Gedung Purbawisesa Pendopo Setda Kabupaten Kuningan semalam. Kegiatan lomba adu gagasan ini adalah [...]

Keren ! Selain BEM Uniku Raih Juara Umum, Mimi Hamidah dan Teguh Roisul Parik Diganjar Penghargaan Pemuda Berprestasi2021-10-31T14:47:59+07:00

Lagi, Rektor Lepas Ratusan Wisudawan dan Wisudawati FE

2021-10-30T14:34:53+07:00

Lagi, Rektor Lepas Ratusan Wisudawan dan Wisudawati FE UNIKU JAYA - Rektor Universitas Kuningan (Uniku) Dr. Dikdik Harjadi, SE., M. Si., kembali melepas secara resmi calon wisudawan dan wisudawati tahun 2021. Kali ini, giliran Dikdik melepas ratusan wisudawan dan wisudawati dari Fakultas Ekonomi (FE) Uniku, setelah beberapa waktu yang lalu sudah dilakukan acara pelepasan yang diawali oleh Fakultas Hukum (FH), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) dan Sekolah Pascasarjana. "Alhamdulillah, hari ini calon wisudawan dan wisudawati FE dilepas secara resmi oleh Rektor Uniku. Ada 463 yang dilepas kali ini," kata Dekan Fakultas Ekonomi (FE) Dr. Lili Karmela Fitriani, [...]

Lagi, Rektor Lepas Ratusan Wisudawan dan Wisudawati FE2021-10-30T14:34:53+07:00

Pemuda Penjaga Demokrasi dan Good Governance

2021-10-30T09:01:12+07:00

Pemuda Penjaga Demokrasi dan Good Governance UNIKU JAYA – Di Hari Sumpah Pemuda ke-93, Fakultas Hukum (FH) Universitas Kuningan (Uniku) melalui Badan Legislatif Mahasiswa FH Uniku memperingatinya dengan Webinar NGETEH (Ngebahas Tentang Hukum). Webinar yang digelar secara daring ini mengusung tema “Peran Strategis Pemuda dalam Mengawal Demokrasi dan Good Governance di Kabupaten Kuningan”. “NGETEH merupakan agenda rutin Fakultas Hukum Uniku yang kebetulan kali ini digelar dalam rangka memperingati hari sumpah pemuda yang ke-93. Webinar ini diisi oleh pemaparan materi dari berbagai narasumber yang kompeten dibidangnya, diantaranya Agus Kusman, M.Si. dari KNPI, Deden Ahmad Muhamad, S.E. dari Inspektorat Kuningan, [...]

Pemuda Penjaga Demokrasi dan Good Governance2021-10-30T09:01:12+07:00

Rektor Lepas 35 Calon Wisudawan dan Wisudawati Sekolah Pascasarjana

2021-10-29T18:40:28+07:00

Rektor Lepas 35 Calon Wisudawan dan Wisudawati Sekolah Pascasarjana UNIKU JAYA - Rektor Universitas Kuningan (Uniku) Dr. Dikdik Harjadi, SE., M. Si., melepas secara resmi 39 calon wisudawan dan wisudawati Sekolah Pascasarjana Universitas Kuningan (Uniku). Proses pelepasan calon wisudawan dan wisudawati Sekolah Pascasarjana yang berlangsung di Ballroom Grand Cordela AS Putra, Jum'at (29/10/2021), disaksikan oleh Ketua Pengurus Yayasan Pendidikan Sang Adipati Kuningan (YPSAK) Drs. Uri Syam, SH., MH., beserta jajarannya, para Wakil Rektor, Dekan dan Direktur beserta jajarannya, dosen dan tenaga pendidik di lingkungan Sekolah Pascasarjana. Dalam sambutannya, Dikdik menyampaikan, ucapan selamat kepada 35 calon wisudawan dan wisudawati [...]

Rektor Lepas 35 Calon Wisudawan dan Wisudawati Sekolah Pascasarjana2021-10-29T18:40:28+07:00

Ada 98 Judul, 151 Dosen Tandatangani SP3

2021-10-29T18:38:57+07:00

Ada 98 Judul, 151 Dosen Tandatangani SP3 UNIKU JAYA – Sebanyak 151 dosen Universitas Kuningan (Uniku) menandatangani surat perjanjian penugasan pengabdian (SP3) yang diselenggarakan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM). Proses penandatanganan SP3 tersebut, berlangsung di Gedung Student Center Iman Hidayat Kampus I Uniku, Jum’at (29/10/2021). Nampak hadir Wakil Rektor I Dr. Anna Fitri Hindriana, M.Si., Wakil Rektor II Dr. Ilham Adhya, M.Si., Dekan dan Direktur Sekolah Pascasarjana, Kepala LPPM Dr. Toto Supartono, M.Si., beserta jajarannya dan 151 dosen Uniku. Yayan Suryana, M.Pd., selaku Kepala Bidang (Kabid) Pengabdian dalam laporannya, mengatakan, untuk pengabdian pada tahun 2021, ada [...]

Ada 98 Judul, 151 Dosen Tandatangani SP32021-10-29T18:38:57+07:00

19 Mahasiswa dari 10 PT Mitra Siap Kuliah Luring di Uniku

2021-10-28T17:17:26+07:00

19 Mahasiswa dari 10 PT Mitra Siap Kuliah Luring di Uniku UNIKU JAYA – Rektor Universitas Kuningan (Uniku) menyambut sembilan belas mahasiswa peserta program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Tahun 2021 yang berasal dari 10 Perguruan Tinggi (PT) Mitra. Kegiatan Penyambutan dan Penerimaan Mahasiswa PMM 2021 ini digelar secara luring, Kamis siang (28/10/2021). Wakil Rektor I Uniku yang juga merupakan Person in Charge (PIC) program PMM Uniku, Dr. Anna Fitri Hindriana, M.Si., dalam sambutannya mengatakan dari total 31 mahasiswa aktif, 19 mahasiswa sudah berada di Kuningan untuk mengikuti pembelajaran secara luring di Uniku. “Dari total 46 mahasiswa program Pertukaran [...]

19 Mahasiswa dari 10 PT Mitra Siap Kuliah Luring di Uniku2021-10-28T17:17:26+07:00

The 2nd UNISET Resmi Diluncurkan

2021-10-28T16:48:47+07:00

The 2nd UNISET Resmi Diluncurkan UNIKU JAYA – Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (LPPM) Universitas Kuningan resmi meluncurkan The 2nd Universitas Kuningan International Conference on Social Science, Environment and Technology (The 2nd UNISET). Peluncuran ini digelar secara luring, Kamis pagi (28/10/2021). “UNISET merupakan program rutin tahunan Universitas Kuningan yang mana tahun 2021 ini merupakan tahun kedua diselenggarakannya UNISET. Adapun tujuan utama diselenggarakannya UNISET ini yaitu antara lain memfasilitasi para dosen dan peneliti untuk mempublikasikan hasil penelitian, membantu para dosen dan peneliti untuk menghasilkan luaran dari kegiatan penelitian, dan meningkatkan komunikasi serta silaturahmi antar dosen, peneliti dan berbagai [...]

The 2nd UNISET Resmi Diluncurkan2021-10-28T16:48:47+07:00

FHUT Uniku Sukses Gelar Semnas dan Call for Papers

2021-10-28T16:45:35+07:00

FHUT Uniku Sukses Gelar Semnas dan Call for Papers UNIKU JAYA – Fakultas Kehutanan (FHUT) Universitas Kuningan (Uniku) sukses menggelar Seminar Nasional (Semnas) dan Call for Papers dengan mengusung tema ‘Konservasi untuk Kesejahteraan Masyarakat II’. Kegiatan yang diikuti oleh ratusan peserta ini digelar secara daring, Kamis (28/10/2021). “Kegiatan seminar ini dilatarbelakangi oleh sebuah pemikiran bahwa kawasan konservasi merupakan suatu kawasan yang berfungsi dan berperan untuk melindungi habitat dan tempat hidup berbagai jenis makhluk hidup dari kerusakan. Karenanya, konservasi menjadi isu yang sangat penting dalam kehidupan masyarakat,” ungkap Ketua Pelaksana, Dr. H. Agus Yadi Ismail, S.Hut., M.Si. Selanjutnya, dirinya [...]

FHUT Uniku Sukses Gelar Semnas dan Call for Papers2021-10-28T16:45:35+07:00

Uniku Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 Hijriyah

2021-10-27T15:47:43+07:00

Uniku Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 Hijriyah UNIKU JAYA – Universitas Kuningan (Uniku) bekerjasama dengan Dewan Keluarga Masjid (DKM) Daarul Muttaallimin menyelenggarakan kegiatan peringatan “Maulid Nabi Muhammad SAW” 1443 Hijriyah. Kegiatan yang baru perdana kembali digelar selama pandemic covid 19, menghadirkan ustad Ahmad Faidzin yang juga menjabat sebagai Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kelurahan Kuningan untuk mengisi tausiyah dalam momentum peringatan Maulid Nabi 1443 Hijriyah di Masjid Daarul Mutta’allimin, Rabu (27/10/2021). Iim Abdul Karim, SP., selaku Ketua Penyelenggara sekaligus Ketua DKM Masjid Daarul Muttaallimin Uniku, mengatakan, kegiatan ini merupakan perdana yang baru saja kembali diselenggarakan selama pandemic [...]

Uniku Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 Hijriyah2021-10-27T15:47:43+07:00

HIMA dan PKBH Kolaborasi Berikan Penyuluhan Hukum di SMA Negeri 1 Darma, Kuningan

2021-10-27T10:40:54+07:00

HIMA dan PKBH Kolaborasi Berikan Penyuluhan Hukum di SMA Negeri 1 Darma, Kuningan UNIKU JAYA – Setelah berhasil menggelar penyuluhun hukum di SMK Negeri 3 Kuningan, Himpunan Mahasiswa (Hima) dan PKBH Fakultas Hukum (FH) Universitas Kuningan (Uniku) kembali menyelenggarakan penyuluhan di SMA  Negeri  1 Darma, Kuningan.  Penyuluhan tersebut digelar secara luring dengan tetap mematuhi ptotokol kesehatan yang ketat, Selasa (26/10/2021), dan dihadiri oleh 41 siswa/i dan jajaran pengurus Hima. Penyuluhan hukum tahap kedua ini mengusung tema "Cyber Law dan Cyber Bullying". Dosen dan mahasiswa hadir secara langsung guna memberi arahan dan paparan agar para siswa mengetahui tentang etika [...]

HIMA dan PKBH Kolaborasi Berikan Penyuluhan Hukum di SMA Negeri 1 Darma, Kuningan2021-10-27T10:40:54+07:00
Go to Top