Rektor Lepas dan Berikan Penghargaan Kepada Tiga Dosen Uniku
Universitas Kuningan2019-01-15T16:21:37+07:00Rektor Lepas dan Berikan Penghargaan Kepada Tiga Dosen Uniku UNIKU JAYA – Rektor Universitas Kuningan (Uniku) Dr. Dikdik Harjadi, SE., M.Si., secara resmi melepas dan memberikan penghargaan kepada tiga (3) dosen Uniku yang telah meninggal dunia. Ketiga dosen Uniku yang dilepas dan menerima penghargaan atas pengabdiannya itu adalah Dr. Eyo Asro Sasmita, MM., Drs. Aan Sugiantomas, M.Si., dan Drs. Ondi Suganda, M.Pd. Proses upacara pelepasan dan pemberian penghargaan atas pengabdiannya itu, berlangsung di Ruang Rapat Gedung Rektorat Kampus I Universitas Kuningan (Uniku), Selasa (15/01/2019). Rektor Uniku Dr. Dikdik Harjadi, SE., M.Si., dalam sambutannya, mengatakan, dirinya atas nama pribadi [...]