Monthly Archives: September 2018

Change Your Mindset With Green Attitude and Lifestyle

2019-01-09T15:18:35+07:00

Change Your Mindset With Green Attitude and Lifestyle UNIKU JAYA - "Change Your Mindset for the Future with Green Attitude And Green Lifestyle” menjadi tema penting penyelenggaraan PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru) Fakultas Ekonomi Universitas Kuningan (Uniku). Dalam PKKMB kali ini Panitia Fakultas Ekonomi akan mendatangkan Novi Setia Nurivat,entrepreneur muda sekaligus motivator unggul dalam bidang bisnis dan meraih berbagai penghargaan. Tidak hanya Novi panitia juga menghadirkan Dr. H. Jefry Romdony, SE., S.Sos., M.Si., MM., Direktur PT. Sinjaraga Santika Sport. “PKKMB merupakan hal positif yang merupakan bekal awal calon mahasiswa baru untuk mempersiapkan dirinya masuk dunia perkuliahan. [...]

Change Your Mindset With Green Attitude and Lifestyle2019-01-09T15:18:35+07:00

PKKMB Uniku Usung Tema

2019-01-09T15:22:09+07:00

PKKMB Uniku Usung Tema UNIKU JAYA - Setiap tahun, selalu ada nuansa dan gagasan baru dalam masa pengenalan kampus bagi mahasiswa baru Universitas Kuningan (Uniku). Bila tahun lalu, ada Reading Marathon (Readathon) atau membaca maraton selama 42 menit, dan pada 2018 ini, selain mengubah OPSPEK menjadi PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru), juga mengusung tema “Ecobrik”. “Perubahan nama kegiatan yang semula lebih dikenal dengan istilah OPSPEK, hari ini berubah namanya menjadi PKKMB. Perubahan nama ini berubah juga subtansi kegiatan serta filosofinya. PKKMB menjadi wahana mempersiapkan calon-calon mahasiswa pada masa transisi agar lebih mengenal dan memahami aktifitas dan kehidupan mahasiswa di kampus,” [...]

PKKMB Uniku Usung Tema2019-01-09T15:22:09+07:00

Selamat Tahun Baru Hijriyah 1 Muharram 1440 H

2019-01-09T15:20:20+07:00

Selamat Tahun Baru Hijriyah 1 Muharram 1440 H Uniku Jaya - Yayasan Pendidikan Sang Adipati Kuningan dan Universitas Kuningan, mengucapkan : SELAMAT TAHUN BARU HIJRIYAH 1 MUHARRAM 1440 H "Semoga Kita Semua Bisa Hijrah Ke Kehidupan Yang Lebih Baik" (Kantor Humas Hukum dan Kerjasama Universitas Kuningan, 2018) Berita Terbaru Informasi Terbaru Agenda Terbaru

Selamat Tahun Baru Hijriyah 1 Muharram 1440 H2019-01-09T15:20:20+07:00

Ribuan Camaba Ikuti TM PKKMB 2018

2019-01-09T15:23:56+07:00

Ribuan Camaba Ikuti TM PKKMB 2018 UNIKU JAYA – Dengan berpedoman kepada aturan yang telah dikeluarkan oleh Dirjen Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kemenristekdikti 2018 tentang Panduan Umum Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru, Technical Meeting (TM) Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB), resmi dibuka Rektor Universitas Kuningan (Uniku) Dr. Dikdik Harjadi, SE., M.Si., di Gedung Student Center Iman Hidayat Kampus I, Sabtu (08/09/2018). Kegiatan yang akan berlangsung selama empat (4) hari kedepan mulai dari tanggal 12 s.d 15 September 2018 itu, dihadiri juga oleh Wakil Rektor I Dr. Anna Fitri Hindriana, M.Si., Wakil Rektor III Ilham Adhya, M.Si., [...]

Ribuan Camaba Ikuti TM PKKMB 20182019-01-09T15:23:56+07:00

EEC Bakal Kembali Digelar Oktober 2018

2019-01-09T15:25:37+07:00

EEC Bakal Kembali Digelar Oktober 2018 UNIKU JAYA – Dalam rangka merealisasikan program kerja Himpunan Mahasiswa (Hima) Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Kuningan (Uniku) dalam bidang Pendidikan, bakal kembali menggelar kegiatan yang bertajuk pendidikan dan hiburan atau yang lebih dikenal dengan nama “EEC” (English Edutainment Competition) bagi siswa-siswi SMA/SMK/MA se-Wilayah III Cirebon pada tanggal 08 - 11 Oktober 2018 mendatang. Menurut Ketua Umum Hima PBI FKIP Uniku Adi Zaenuri saat ditemui di Sekretariat Pendaftaran, Kamis (06/09/2018), mengatakan, untuk yang ke sekian kalinya kegiatan EEC ini berbeda dari pelaksanaan tahun-tahun sebelumnya, baik dari [...]

EEC Bakal Kembali Digelar Oktober 20182019-01-09T15:25:37+07:00

Karnaval Budaya Hari Jadi Kuningan ke-520, Uniku Tampilkan Teater Jalanan Manusia Tanah Air

2019-01-09T15:30:29+07:00

Karnaval Budaya Hari Jadi Kuningan ke-520, Uniku Tampilkan Teater Jalanan Manusia Tanah Air UNIKU JAYA - Universitas Kuningan (Uniku) turut mewarnai Karnaval Budaya atau pawai alegoris yang digelar dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Kabupaten Kuningan ke-520, Rabu (05/09/2018). Seperti biasa, Uniku menampilkan “Teater Jalanan” yang menyajikan kesenian kolaborasi antara seni musik dengan teater di setiap perhelatan karnaval budaya atau pawai alegoris yang diselenggarakan setiap tahun tersebut. Pada Hari Jadi Kabupaten Kuningan ke-520, Uniku yang selalu ditunggu penampilannya itu, menyuguhkan kembali teater jalanan bertemakan “Manusia Tanah Air”. Menurut Koordinator Latihan dan juga Sekretaris Program Studi (Prodi) Pendidikan Bahasa dan [...]

Karnaval Budaya Hari Jadi Kuningan ke-520, Uniku Tampilkan Teater Jalanan Manusia Tanah Air2019-01-09T15:30:29+07:00

Berita Duka Cita Drs. Aan Sugiantomas, M.Si.,

2019-01-09T15:45:55+07:00

Berita Duka Cita Drs. Aan Sugiantomas, M.Si., UNIKU JAYA - Innalillahi Rojiun.. Telah Berpulang ke Rahmatullah Drs. Aan Sugiantomas, M.Si., Dosen Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Kuningan (Uniku). Almarhum meninggal dunia pada hari Selasa 04 September 2018. Segenap Jajaran Pimpinan, Staf, Dosen dan Civitas Akademika Universitas Kuningan (Uniku) menyatakan turut berduka cita yang sedalam-dalamnya . Semoga almarhum diterima amal ibadahnya dan diampuni segala dosa-dosanya serta keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan dan kesabaran. Amien Ya Rabbal Alamin.. (Kantor Humas Hukum dan Kerjasama Universitas Kuningan, 2018) Berita Terbaru [...]

Berita Duka Cita Drs. Aan Sugiantomas, M.Si.,2019-01-09T15:45:55+07:00

Sambut Dies Natalis ke-5, Hima PGSD Gelar Berbagai Lomba

2019-01-09T15:53:04+07:00

Sambut Dies Natalis ke-5, Hima PGSD Gelar Berbagai Lomba UNIKU JAYA – Dengan mengusung tema “Berkarya Penuh Cinta Untuk Mengembangkan Potensi Diri Melalui Dies Natalis ke-5 PGSD”, Himpunan Mahasiswa (Hima) Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Kuningan (Uniku) menggelar berbagai perlombaan bagi tingkat Sekolah Dasar (SD) se-Kabupaten Kuningan di Aula FKIP Uniku, Sabtu (01/09/2018). Menurut Aisya Widya Ulfa yang merupakan salah satu anggota Hima PGSD FKIP Uniku saat dimintai keterangannya, mengatakan, kegiatan lomba yang diselenggarakan oleh Hima PGSD ini merupakan dalam rangka menyambut dies natalis PGSD yang ke-5. “Kegiatan lomba bagi tingkat [...]

Sambut Dies Natalis ke-5, Hima PGSD Gelar Berbagai Lomba2019-01-09T15:53:04+07:00

Rektor Buka Dauroh Dakwah Kampus (DDK) II

2019-01-09T15:50:26+07:00

Rektor Buka Dauroh Dakwah Kampus (DDK) II UNIKU JAYA – Rektor Universitas Kuningan (Uniku) Dr. Dikdik Harjadi, SE., M.Si., secara resmi membuka kegiatan “Dauroh Dakwah Kampus (DDK) II’ di Gedung Student Center Iman Hidayat Kampus I Universitas Kuningan (Uniku), Sabtu (01/09/2018). Hadir dalam acara tersebut, Rektor Universitas Kuningan (Uniku) Dr. Dikdik Harjadi, SE., M.Si., Pembina Lembaga Dakwah Kampus (LDK) Al-Kahfi Universitas Kuningan (Uniku) Agus Fitriadin, M.Pd. I., Bendahara Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Daarul Mutta’allimin Sahlan, M.Pd., Murrobi dan Murrobiah LDK Al-Kahfi, Perwakilan FSLDK Cirebon Dede Husen, Ketua LDK Al-Kahfi Uniku, Ketua Pelaksana DDK II Asep Warman dan tamu [...]

Rektor Buka Dauroh Dakwah Kampus (DDK) II2019-01-09T15:50:26+07:00
Go to Top